Search
'052' TRISAKTI ARCHITECTURE PROJECT EXPO
052 TAPE merupakan sebuah rangkaian kegiatan pameran dan diskusi seminar yang menampilkan hasil karya, eksplorasi, serta perjalanan mahasiswa Arsitektur Universitas Trisakti dalam studio perancangan, tugas akhir, dan juga kegiatan kemahasiswaan yang berkaitan dengan arsitektural.
Commentaires